Sumber nutrisi lain yang kaya dan di antara sayuran penting untuk dimakan selama kehamilan adalah kacang hijau.
Kacang hijau adalah sumber yang kaya vitamin K, vitamin yang penting untuk perkembangan sistem saraf pusat, kesehatan tulang dan pertumbuhan otot.
Baca Juga : Terlihat Menakutkan, Tapi Ini Sangat Normal Terjadi Selama Kehamilan
6. Kubis
Kubis adalah salah satu dari sayuran yang harus dikonsumsi selama kehamilan.
Ini adalah sumber yang kaya vitamin A, E, dan K.
Selain itu, kubis juga kaya magnesium, seng dan kalium yang sangat enting untuk kesehatan keseluruhan bayi Moms.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR