Fakta nutrisi daun kenikir
Daun yang sering diolah menjadi urap ini mengandung antioksidan alami.
Beberapa di antaranya yaitu fenol, nitrogen, atau karotenoid seperti asam askorbat.
Peneliti dari Tuffs Boston University, Bradley Bolling menjelaskan kerja dari zat antioksidan dalam daun kenikir.
Diungkapkan bahwa antioksidan ini bisa menangkal radikal bebas yang kemungkinan ada di dalam tubuh.
Lebih lanjut, antioksidan juga bekerja menetralkan racun, mencegah peradangan, dan melindungi tubuh dari penyakit genetik.
Baca Juga: Muka Bisa Glowing dan Sehat Hanya dengan Selada, Berikut Cara Sederhana Menggunakannya
Manfaat kesehatan daun kenikir
Tak perlu diragukan lagi, khasiat daun kenikir sebagai obat herbal sudah diakui sejak zaman dahulu.
Beberapa penyakit yang dapat diatasi dengan daun kenikir yaitu sebagai berikut:
Wicked Siap Menghiasi Layar Lebar Indonesia, Sebuah Adaptasi Sinematik dari Kisah Ikonik The Wizard of Oz
Source | : | Litbang Pertanian Sulbar |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR